Home » » Modifikasi Yamaha Vixion Street fighter

Modifikasi Yamaha Vixion Street fighter

Written By Unknown on 19 Jun 2011 | 22.09


Yamaha Vixion hasil modifikasi ini benar benar terlihat kekar dan macho lantaran dari orisinil aslinya sudah banyak berkurang seperti stang, jok , sapatbor, lampu dll. untuk detailnya bisa anda lihat di bawah ini

Kumpulan gambar modifikasi yamaha vixion spesifikasi.jpg

Kumpulan gambar modifikasi yamaha vixion spesifikasi.1.jpg

Spesifikasi Yamaha Vixion :
- Ban Depan FDR 90/80, Ban Belakang BT 45 130/70
- DB Blakang Nissin Satria FU 150
- Stang ninja R (pernah pakai renthal juga tapi pegel)
- Foot Step Racing Yoshimura Satria FU 15
- jok kulit MB TECH
- Spatbor Depan Ducati
- Swing Arm Kumis
- Lampu depan New Ninja R (reflektor, batok, ama wind shield n bracket)
- Knalpot Racing ICON
- Piringan Cakram Depan merk Racing Boy
- Porting Polish, NGK iridium
- Gear belakang Scorpio 44
- Undertrail Custom
- Custom paint with sikkens n spies hecker pernis: red apel candy (body), acrylic titanium gliter (rangka & kaki2x), Black doff(block machine)

0 comments:

Posting Komentar

Ads By Google

Foto Modifikasi Motor di FB

Arsip Blog