Home » » Yamaha Vixion Gaya Street Fighter

Yamaha Vixion Gaya Street Fighter

Written By Unknown on 7 Jun 2011 | 20.19


gambar modifikasi yamaha vixion gaya Street Fighter.jpg

lelaki yang berprofesi sebagai kontraktor ini memilih modif yang tidak terlalu ribet dan aneh. Karena itu, konsep street fighter akhirnya dipilih sebagai yang terbaik dan dirasa layak.Untuk memiliki motor impian dengan konsep yang sudah ada dalam imajinasinya, Muhdhor harus menunggu prosesnya sampai 3 bulan. Walau agak lama, namun lelaki yang memang hobi dengan motor-motor keluaran Yamaha ini mengaku puas. Apalagi, warna putih mutiara kombinasi garis hitam yang disematkan pada kudabesinya sesuai dengan kepribadiannya yang kalem.

Data SPESIFIKASI :
Velg Depan / Belakang : GSX 400 (Rp. 4 juta)
Ban Depan / Belakang : Michellin 120-60/17 – Michellin 160-60/17 (Rp. 2,8 juta)
Swing Arm : R6 (Rp. 4,5 juta)
Knalpot : CLD (Rp. 1,8 juta)
Kaliper : Nissin GSX 400 (Rp. 2 juta)
Spion : Kosso (Rp. 85 ribu)
Spatbor Depan : Custom (Rp. 500 ribu)
Spatbor Belakang : R6 (Rp. 1,5 juta)
Piringan Cakram : GSX 400 (Rp. 750 ribu)
Mesin : Bore Up 200 cc
Spidometer : Kosso (Rp. 2 juta)
Headlamp : CS 1 (Rp. 400 ribu)
Jok : Custom (Rp. 350 ribu)

0 comments:

Posting Komentar

Ads By Google

Foto Modifikasi Motor di FB

Arsip Blog